Spesifikasi Kemasan Burger Kardus Bahan Duplex
Kemasan Burger
Kemasan Burger seperti pada gambar juga bisa menggunakan bahan duplex, dengan layanan cetak Asia Baru Packaging dan bantuan tim desain kami membuat kemasan Anda lebih innovatif lagi. Cetak kemasan di Asia Baru Packaging bukan hanya layanan cetak saja yang kami unggulkan, akan tetapi kami juga sangat memperhatikan kualitas bahan baku kami untuk mencetak kemasan yang baik.